30.5.09

where the idea comes from...

Saya dan Azriel benar-benar memanfaatkan timing di mana kita memang sedang "on fire-on fire" nya terinspirasi setelah menonton there's only one sun untuk membahas "Soo..what's the movie is all about"

Azriel sempat menawarkan idenya tentang seseorang yang tuli dan bagaimana ia memahami orang beserta kondisi lingkungan sekitarnya. Sayangnya kita memutuskan ide ini kurang sesuai untuk di develop dalam project 2thecannes ini. Pembahasan berlanjut kepada ide tentang pasangan/couples. Filosofis dari idenya ialah di dunia ini segala sesuatu di ciptakan berpasang-pasangan, tapi ada yang tidak bisa bersatu sebagai pasangan. Entah kenapa yang terpikir langsung di benak saya memang segala sesuatu yang ada hubunganya dengan makanan seperti sendokgarpu,coffe&tea,salt&pepper,pudding&saus,dll.Setting kemudian berlanjut dari hal2 kecil tersebut di mana seorang pria dan wanita sedang makan malam ,sang pria bermaksud mengutarakan isi hatinya akan kepedulianya,isi hatinya yang ingin memiliki sang gadis,janji-janji manis,dll.sang gadis hanya diam dan akhirnya meninggalkan sang pria. Sedikit antusiasme muncul di dalam diri kami sewaktu pertama membahas ide ini, terlebih azriel. Hal menarik di sini karena idenya sesuatu yang pernah di alami oleh saya dan azriel, setidaknya nyerempet-nyerempet deh...
Kemudian pembicaraan ide sempat kita share bareng bravo, jadi kita bertiga ngobrol ide tatkala bravo sedang sharing bersama azriel mengenai LFMMM dan dunia perkabidvideoan di LFM. Bravo menyumbangkan idenya tentang character yang lebih pas untuk penggambaran ide cerita ini dalam setting makan malam tersebut, yakni angel and demon, dan kami lebih antusias lagi karena character tersebut menurut kami cukup filosofis dalam menggambarkan "something are not meant to be together" serta sesuai jadinya kalau nanti di filmnya segala sesuatu inginya surreal,bizarre,dark,colorful,absurd,dll. Karena memang ini adalah sebuah makan malam antara angel and demons yang bisa terjadi di manapun dalam situasi apapun sehingga saya dan azriel memutuska untuk mendevelop ide cerita ini. Ciao.


0 comments:

  © Blogger templates by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP